Pada posting sebelumnya saya sudah menjelaskan tentang tata Cara Membuat dan Memasang Widget Artikel Terbaru / Recent Post di Blog. Namun, widget itu hanya menampilkan 5 artikel terbaru dalam bentuk tulisan/teks saja, yang mana mungkin kita kurang begitu tertarik untuk menampilkan dan memasang widget tersebut di blog kesayangan kita. Dalam kesempatan kali ini, saya ingin mendiskripsikan tentang Cara Membuat dan Memasang Recent Post Tumbnail yang mana dalam widget tersebut nantinya akan menampilkan gambar dan jumlah komentar di blog, especially untuk blogger/blogspot.
Kedua cara diatas sebagai solusi alternatif yang tepat karena seperti yang kita tahu bahwa blogger saat ini sudah tidak menyediakan widget artikel terbaru tersebut. Di Blogspot sendiri yang ada hanya widget Popular Post. Adapun untuk membuat widget posting terbaru di blog kita, ada beberapa langkah yang harus kita lakukan, antara lain sebagai berikut. Silahkan baca artikel yang relevan Cara Membuat Scroll pada Widget Arsip Blog.
Cara Membuat dan Memasang Widget Recent Post / Artikel Terbaru Tumbnail di Blog
1. Silahkan log in di blogger dengan menggunakan akun anda masing-masing. Setelah itu, silahkan anda pilih dashbor/home. Kemudian, anda pilih menu layout/tata letak dan pilih add gatget/tambah widget. Seperti gambar dibawah ini.
2. Setelah itu anda pilih HTML/Java Script seperti gambar dibawah ini.
3 Silahkan copas seluruh kode HTML dibawah ini. Silahkan anda ganti url yang berwarna biru dengan alamat url blog anda. Untuk yang berwarna merah, itu merupakan jumlah posting yang ditampilkan dalam widget tersebut.
<script type="text/javaScript">
imgr = new Array();
imgr[0] = "http://photoserver.ws/images/xkRt4c7bf67561042.jpg";
imgr[1] = "http://photoserver.ws/images/xkRt4c7bf67561042.jpg";
imgr[2] = "http://photoserver.ws/images/xkRt4c7bf67561042.jpg";
imgr[3] = "http://photoserver.ws/images/xkRt4c7bf67561042.jpg";
imgr[4] = "http://photoserver.ws/images/xkRt4c7bf67561042.jpg";
showRandomImg = true;
boxwidth = 298;
cellspacing = 8;
borderColor = "";
bgTD = "#000000";
thumbwidth = 75;
thumbheight = 75;
fntsize = 12;
acolor = "#666";
aBold = false;
icon = " ";
text = "Comment";
showPostDate = false;
summaryPost = 40;
summaryFontsize = 10;
summaryColor = "#666";
icon2 = " ";
numposts = 5 ;
home_page = "http://ririnx.blogspot.com/";
</script>
<script src="http://facebooktimer.googlecode.com/files/removeHtmlT.js" type="text/javascript"></script>
<a href='http://ririnx.blogspot.com/'
target="_blank"><small><font color='#555555'>Blogger Widget
</font></small></a>
4. Seluruh kode HTML diatas, silahkan anda masukkan ke widget HTML/Java Script seperti gambar di bawah ini. Jangan lupa, beri judul widget dengan "Recent Post" atau "Posting Terbaru" atau yang lainnya terserah anda.
<script type="text/javaScript">
imgr = new Array();
imgr[0] = "http://photoserver.ws/images/xkRt4c7bf67561042.jpg";
imgr[1] = "http://photoserver.ws/images/xkRt4c7bf67561042.jpg";
imgr[2] = "http://photoserver.ws/images/xkRt4c7bf67561042.jpg";
imgr[3] = "http://photoserver.ws/images/xkRt4c7bf67561042.jpg";
imgr[4] = "http://photoserver.ws/images/xkRt4c7bf67561042.jpg";
showRandomImg = true;
boxwidth = 298;
cellspacing = 8;
borderColor = "";
bgTD = "#000000";
thumbwidth = 75;
thumbheight = 75;
fntsize = 12;
acolor = "#666";
aBold = false;
icon = " ";
text = "Comment";
showPostDate = false;
summaryPost = 40;
summaryFontsize = 10;
summaryColor = "#666";
icon2 = " ";
numposts = 5 ;
home_page = "http://ririnx.blogspot.com/";
</script>
<script src="http://facebooktimer.googlecode.com/files/removeHtmlT.js" type="text/javascript"></script>
<a href='http://ririnx.blogspot.com/'
target="_blank"><small><font color='#555555'>Blogger Widget
</font></small></a>
4. Seluruh kode HTML diatas, silahkan anda masukkan ke widget HTML/Java Script seperti gambar di bawah ini. Jangan lupa, beri judul widget dengan "Recent Post" atau "Posting Terbaru" atau yang lainnya terserah anda.
5. Silahkan klik Save dan lihat hasilanya. Jika anda benar dalam memasukkan kode HTML, nanti akan tampil seperti gambar di bawah ini.
Demikianlah informasi yang dapat saya sampaikan untuk anda tentang Cara Membuat dan Memasang Widget Recent Post / Artikel Terbaru Tumbnail di Blog. Semoga dapat bermanfaat. Wassalam. Jangan lupa baca juga posting menarik lainnya di Ririn's Blog tentang Tips Mendapatkan Approval dari Google AdSense. Thanks sudah singgah di blog saya.
menarik sist, izin mampir lagi ya :) makasi udah di add. informasinya sangat bermanfaat
ReplyDeleteOk sama-sama Mas Shin Haido :)
ReplyDeletePagii run..
ReplyDeleteWahh ada yang baru lagi niih..
Kemarin aku baru prakrekin yg itu.
Hehee tapi ini pakai kode lumayan banyak
Lain kali laahh mau dicoba rin inshaa allah
Tinggal vopy scriptnya ya mbak masuk javascript..masih bisa saya praktekakan mbak saya coba ya...
ReplyDeletemakasih mbak
recent post memang sangat penting di blog, alangkah bagus digunakan tag kondisional supaya recent post hanya muncul di halaman konten saja :)
ReplyDeletemakasih ka scriptnya, sya simpan dulu di notepad, koleksi :D
ReplyDeleteselamat pagi dan selamat berakfitas mbak Ririn...
ReplyDeletekeberadaan widget recent posts sepertinya penting juga ya mbak supaya para pengunjung lebih mudah ketika melihat artikel-artikel terbaru :)
Oh ini yang sudah di modifikasi ya mbak.? Soalnya kan ada recent post bawaan blogger. Tapi memang kurang menarik tampilanya.? Hehehehehe makasih mbak tutornya. Kebetulan di blog saya juga belum ada recent post nya.? Hehehehe
ReplyDeleteYg ini lbih baik kya'y dri recent post pnya saya, lngsung cba aj nch..
ReplyDeleteCapcay nya dh cuti tuch Mbak, kta'y malah kluar tu orang, heheh..
selmat pgi cik gu .... ^_^
ReplyDeletebingung juga nih mw tanya apa..... saya kasih 20 jempol deh buat mbak ririn .... hehehe :)
wah sudah ada mbak, tapi thanks untuk sharingnya
ReplyDeleteKalau pakai ini jadi "lola" :p
ReplyDeletesip deh, bisa saya simpen dulu scriptnya..siapa tahu nanti memerlukannya..trims
ReplyDeleteIni belum ada efek slidenya ya mba..?
ReplyDeleteWah,menarik mbak. Bisa dicoba tutorialnya
ReplyDeleteMantap Mbak tutornya, makasih ya :)
ReplyDeletemakasih mb tutorialnya :-)
ReplyDeletekeren mbak recent postnya, saya juga menggunakan recent post seperti itu :D makasih sharingnya :)
ReplyDeleteKeren mbak buat pemanis blog :)
ReplyDeleteTerima kasih infonya, sangat bermanfaat sekali, hehe.. :)
ReplyDeleteWah saya coba dulu mbak, hehehehe...
ReplyDeletebtw dapet pesan dari mbak ely (duniaely dot com), katanya beliau gak bisa komen di sini, karena gak ada pilihan Name/URL ;)
Keren hasilnya tutorialnya mbak Rin...
ReplyDeleteRecent postnya di sisipkan pakai thumbnial jadi lebih menarik ya tampilannya :)
Makasih ijin ambil scripnya mbak Eka.
ReplyDeleteSetiap searching di sini kok mesti ada aja ya informasi yang ane cari hehehe . Langsung praktek lah. Thx informasinya
ReplyDeletekok gambar nya jadi gede banget ya gan
ReplyDeleteThis comment has been removed by a blog administrator.
ReplyDeletemakasih ilmunya
ReplyDelete